Sering kita melihat di depan kaca bus terpampang stiker tulisan Jetbus HD. Apakah kamu tahu apa artinya?
Oke, mari kita simak penjelasan berikut ini.
Bus jetbus bukanlah bus yang bermesin jet, jetbus sendiri adalah sebuah singkatan dari Jethrokusumo Bus (JetBus). Nah sedangkan HD itu merupakan singkatan dari High Deck.
High Deck yang dimaksud ialah deck penumpang yang posisinya lebih tinggi daripada posisi sopirnya
Karoseri jetbus adalah perusahaan body bus terbaik yang berada di kota Malang jawa timur. Jethrokusumo diambil dari nama pemilik karoseri Adiputro.
Jadi, itulah apa yang di maksud dengan JetBus HD.
Jangan sampai salah mengira lagi kalau JetBus HD mengunakan mesin jet pesawat tempur ya..
0 komentar:
Posting Komentar